Bali menjadi salah satu pulau dengan kearifan lokal dan tatanan kehidupan penduduk yang kaya dengan budaya yang lestari hingga saat ini. Bali memiliki sisi eksotis dalam berbagai sudut, mulai dari panorama alam, karya seni, hingga tempat peribadatan.
Category: Wisata
Simak, Ini Alasan Memakai Paket Tour Raja Ampat Saat Liburan
Mendekati liburan, tentu sebagian besar orang akan memilih menggunakan paket tour Raja Ampat. Hal ini dilakukan karena banyak keuntungan yang bisa diperoleh dengan memakai paket wisata. Nah, untuk mengetahui lebih lanjut mengenai keuntungan memakai paket wisata, yuk simak ulasan berikut.
Apakah Anda Memerlukan Lisensi untuk ATV Bali? Ini Dia Jawabannya!
Wahana ATV memang seru, tapi ada satu hal yang mengganjal di hati para wisatawan. Dengan bodi kendaraan besar dan medan menantang, apakah anda memerlukan lisensi untuk ATV Bali?
Pengalaman Menarik Wisata Batur Sunrise Trekking di Bali
Bagi saya, menikmati pemandangan matahari terbit adalah healing paling menyenangkan. Apalagi setelah perjalanan terjal yang harus dilewati untuk mendapatkan fenomena singkat yang sangat memanjakan mata ini. Seperti Batur Sunrise Trekking yang sangat populer akhir-akhir ini.
Tips Memilih Paket Tour Jogja Terbaik Berkualitas
Bagi siapapun anda yang kini mengambil sebuah keputusan untuk menghabiskan waktu liburan di Jogja. Alangkah baiknya memanfaatkan layanan paket tour Jogja. Dimana nantinya anda bisa menikmati segala penawaran menarik yang sudah tersedia.
Pulau Tegal Mas, Maldives Indonesia di Lampung
Mau menghabiskan waktu liburan bersama teman, sahabat, keluarga atau pasangan kalian tapi masih bingung mau liburan kemana? Jika kalian sedang berada atau dekat dengan Lampung, ada nih salah satu wisata di Lampung yang lagi naik daun, yaitu Pulau Tegal Mas. Nah pada kesempatan kali ini kami akan membahas pulau tegal mas Lampung harga tiket, lokasi, dan fasilitas di Pulau Tegal Mas.
Cari Tempat Wisata di Pringsewu? Coba Kunjungi Tempat Seru Ini
Daerah provinsi Lampung terdiri dari beberapa kabupaten. Salah satu di antaranya adalah Pringsewu. Kabupaten ini menyimpan potensi wisata yang cukup besar. Ada banyak tempat wisata di Pringsewu yang bisa kamu temukan.
Keindahan Teluk Kiluan Lampung
Para pembaca yang saya banggakan, kali ini saya akan mengulas salah satu tempat wisata yang ada di Lampung, yang mana lampung sendiri memang kaya akan tempat wisatanya. Kali ini saya akan mengulas tempat wisata Teluk Kiluan yang mana tempat ini merupakan salah satu tempat wisata yang populer di Lampung. Yuk kita simak ulasan berikut ini
Rekomendasi Villa Murah di Puncak Dibawah 1 Juta Ada Kolam Renang
Apabila saat ini kamu sedang mencari informasi tentang villa murah di Puncak dibawah 1 juta ada kolam renang, silahkan simak penjelasan dibawah ini sampai selesai. Kawasan puncak memang berhasil menawarkan berbagai destinasi wisata yang indah dan unik-unik. Bahkan ketika liburan kawasan Puncak selalu dipadati oleh wisatawan.
Cari Sewa Bus Pariwisata Murah? Jangan Langsung Tergiur, Perhatikan Dulu Hal Berikut!
Mendapatkan harga sewa bus pariwisata jakarta yang murah seringkali menjadi incaran kebanyakan masyarakat. Bahkan, ketika ada tawaran sewa dengan harga yang jauh dari kata normal, seringkali beberapanya langsung tergiur. Apalagi dengan kehadiran media online, seringkali tawaran tersebut akan bermunculan di berbagai media internet maupun media sosial. Bahkan tidak jarang bahwa tawaran tersebut rupanya merupakan salah satu bentuk penipuan.